Jumat, 06 Maret 2020

Gerinda~Jenis mata gerinda-cara mengganti mata gerinda

Assalamu'alaikum wr.wb

yah,bertemu lagi dengan saya mas setrum.di kesempatan kali ini saya akan membagikan cara mengganti mata gerinda.
sebelumnya saya akan membagikan macam macam mata gerinda 

Jenis mata Gerinda 
1.Mata gerinda asah 
mata batu gerinda ini berfungsi untuk menghaluskan benda kerja seperti besi,tembaga,baja,stainless steal 
Hasil gambar untuk gerinda asah

2.Mata gerinda potong 
mata batu gerinda ini berfungsi untuk memotong benda kerja seperti besi,tembaga,baja,stainless steal dengan syarat sesuai ketentuan/spesifikasi tertentu.

Hasil gambar untuk gerinda potomg mata

3.Mata gerinda potong Keramik 
Mata batu gerinda ini berfungsi untuk memotong keramik,mata gerinda ini memiliki 2 jenis yaitu jenis basah dan kering.
Hasil gambar untuk gerinda potong mataHasil gambar untuk mata gerinda keramik basah


4.Mata gerinda tembok 
Mata batu gerinda ini berfungsi untuk mengikiskan benda kerja seperti semen,tembok granit/marble yang bertujuan untuk menghaluskan benda kerja dan menciptakan lekukan 

Hasil gambar untuk mata gerindatembok

5.Mata gerinda kayu(pisau kayu)
Mata gerinda ini berfungsi untuk memotong kayu dan terdapat berbagai jumlah gerigi 
Hasil gambar untuk mata gerinda kayu

Cara mengganti mata gerinda 
  1. Bebaskan gerinda dengan arus listrik/cabut kabel 
  2. Pasang pelindung gerinda dan kencangkan dengan kunci L yang didapat saat membeli gerinda 
  3. Pasang spacer/dudukan mata gerinda 
  4. Letakan mata gerinda dan mur pengunci 
  5. Kencangkan mata gerinda dengan cara menekan tombol yang berada di bagian belakang gerinda dan tahan 
  6. Lalu Kencangkan mur pengunci menggunakan kunci khusus yang didapat ketika membeli gerinda 
  7. agar lebih aman kita putar mata gerinda,jika berat maka sudah aman
sekian dari mas setrum jika da kesalahan dalam membagikan artikel ini saya minta maaf, jika perlu ada yang dibicarakan di koment bisa ;) Terimakasih semoga bermanfaat 
Wassalamu'alaikum wr.wb

Rabu, 04 Maret 2020

Gerinda~fungsi-jeniscara menggunakan

Assalamu'alaikum wr.wb 

 bertemu lagi dengan mas setrum,kali ini saya akan membagikan ilmu tentang bagaimanasih cara menggerinda dengan benar.sebelumnya saya akan membagikan pengertian gerinda dan fungsi dan bagian-bagian serta cara mengganti mata gerinda 

Pengertian 
Gerinda adalah salah satu mesin perkakas yang digunakan untuk memotong/mengasah benda kerja dengan tujuan dan maksud tertentu dengan mata gerinda yang berputar mengenai benda kerja.

Fungsi Gerinda 
  1. .Menghaluskan dan meratakan benda kerja 
  2. Mengasah alat potong agar lebih tajam atau mengasah bendaagar lebih tumpul 
  3. Membuat profit pada benda kerja seperti sudut atau lengkungan 
  4. Sebagai proses akhir (finishing)pada benda kerja 
  5. Memotong benda kerja 


Jenis-jenis Gerinda 
1.Gerinda duduk 
Gerinda duduk memiliki batu gerinda kanan dan kiri sebagai pemotong dan pengasah.Mata gerinda kasar dipasang sebelah kiri.sedangkan mata gerinda halus dipasang sebelah kanan
Hasil gambar untuk gerinda duduk
2.Gerinda tangan 
 Mesin Gerinda didesain untuk dapat menghasilkan kecepatan 11000-150000 rpm.berfungsi untuk menghaluskan,memotong benda kerja.
Hasil gambar untuk gerinda duduk
3.Gerinda lurus
Gerinda ini berfungsi untuk membuat profit atau ukiran pada suatu permukaan benda.Gerinda ini memiliki batu gerinda kecil  sehingga bisa melakukan pengukiran.
Hasil gambar untuk gerinda lurus
Cara menggunakan gerinda tangan

  1. Sambungkan Gerinda dengan sumber arus dengan memasukan kabel ke stop kontak atau ke sumber arus,
  2. Tentukan Mata gerinda(potong,ampals/halus),jika sudah benar Nyalakan saklar dengan memajukan tombol arahkan gerinda ke benda kerja dan pastikan percikan api yang dihasilkan gerinda tidak mengenai orang lain, 
  3. Setelah menggerinda matikan gerinda dengan menekan kebawah tombol gerinda, 
  4. letakan gerinda dengan mata gerinda menghadap ke atas agar tidak terjadi kesalahan yang tidak diinginkan,
  5. Cabut kabel dan bersihkan alat gerinda.simpan gerinda di tempat yang aman.
yah,sekian dari mas setrum jika ada kesalahan saya minta maaf,tolong kembangkan artikel ini agar lebih bermanfaat 
Wassalamu'alaikum wr.wb
see you 

Kabel Listrik ~Pengertian-Jenis-Fungsi-Ciri ciri

Assalamu'alaikum wr.wb

Kesempatan kali ini mas setrum akan membagikan tentang kabel listrik.Kita pasti pernah melihat kabel pada jaringan Trasnsmisi atau jaringan rumah tangga.tetapi kita belum tau apaitu kabel,Fungsi dan terbuat dari apa kabel tersebut.

Pengertian 
Kabel Listrik adalah Kabel yang berfungsi untuk menghantarkan Arus Listrik.Kabel terdiri dari Isolator dan Konduktor.Sekarang apakah itu Konduktor dan Isolator 
Konduktor adalah Zat yang bisa menghantarkan Listrik. Contohnya:Besi,Tembaga,Emas,Baja,Perak 
Sedangkan Isolator adalah Zat yang tidak bisa menghantarkan listrik contohnya:Karet,Plastik,Dll

Jenis Kabel 
1.Kabel NYA 
Kabel NYA adalah kabel yang memiliki Inti Tunggal yang dilapisi oleh bahan Isolator PVC satu lapis.Kabel ini sering digunakan untuk instalasi pada rumah 
Kekurangan Kabel NYA:-Mudah digigit Tikus
                                         -Mudah tergores dan patah 
                                         -Tidak tahan air 
Dari kekurangan diatas sebaiknya jika ingin memasang kabel ini sebaiknya dilindungi oleh pipa PVC 
Hasil gambar untuk nyakabel

2.Kabel NYAF 
Kabel NYAF adalah kabel yang memiliki Inti serabut yang dilapisi oleh Bahan Isolator PVC satu lapis.Kabel ini sering digunakan untuk Instalasi pada rumah dan juga pada panel karena dibutuhkan banyak tekukan.Kabel ini memiliki Fleksibilitas tinggi dengan inti tembaga serabut.
Hasil gambar untuk nyaf kabel
3.Kabel NYM 
Kabel NYM adalah kabel yang memiliki Inti Banyak (1-4).Kabel ini terdiri dari Kabel NYA yang memiliki Inti Tembaga tunggal lalu dijadikan satu dengan Isolasi PVC.Kabel ini sering digunakan di dalam rumah maupun gedung.Kabel ini lebih baik dari pada NYA karena memiliki Isolasi PVC yang lebih tebal.Kabel ini Biasanya memiliki ukuran 4*1.5mm2 dengan arti memiliki inti 4 dengan ukuran masing'' 1.5mm2
Kekurangannya yaitu tidak bisa ditanam di bumi 
\  Hasil gambar untuk Kabel nym

4.Kabel NYY 
Kabel NYY adalah kabel dengan inti tembaga dengan isolasi PVC,Kabel ini dirancang untuk Instalasi tetap didaloam tanah dan diruangan yang harus diberi perlindungan khusus seperti diberi pipa
Hasil gambar untuk kabel nyy

5.Kabel NYYHY 
Kabel NYYHY adalah kabel dengan inti tembaga serabut berisolasi PVC dengan inti tunggal atau  lebih dari 1 dan selubung luar PVC.Kabel berinti serabut yang digunakan untuk Instalasi listrik yang memiliki Fleksibilitas yang tinggi pada ruangan tertentu.Hasil gambar untuk kabel nyyhy

6.Kabel ACSR 
Kabel ACSR adalah Kabel yang terbuat dari aluminium dengan inti kawat baja.Kabelini berfungsi sebagai Penghantar dengan skala besar antar menara Distribusi LIstrik,Kabelini tidak memiliki isolator atau semua bahan dari konduktor karena Inti utama dapat menurunkan suhu ketika menghantarkan arus besar.
Hasil gambar untuk kabel acsr
7.Kabel AAAC
Kabel AAAC (All Aluminium Alloy Conductor).Kabel ini terbuat dari bahan campuran seperti Aluminium,Magnesium,dan Silicon
Kabel ini memiliki Bobot yang lebih ringan dan Antikarat atau korosi dan biasannya sering digunakan untuk penangkal petir.
Hasil gambar untuk kabel aaac

Sekian dari mas setrum.jika ada kesalahan kata saya mohon maafm,sekali lagi masa setrum minta bantuan untuk mengembangkan blogini agar lebih bermanfaat ;)
Wassalamu'alaikum wr.wb